jasa seo recommended
Plugin SEO Terbaik di Wordpress

Untuk meningkatkan jumlah pengunjung website, SEO atau Search Engine Optimization masih menjadi salah satu cara yang paling efektif. Setiap jasa SEO recommend tentu memahami metode menaikkan trafik website, salah satunya melalui plugin SEO.

Fungsi dari plugin SEO adalah membantu dalam proses penerapan teknik onpage, contohnya seperti memantau kedalaman keyword, sebaran keyword, posisi, link internal dan lain-lain. Berikut adalah plugin SEO terbaik untuk Wordpress yang bisa jadi pilihan.

Berikut Daftar Plugin SEO Terbaik untuk Wordpress

Yoast SEO

Sebagai salah satu plugin SEO terbaik, Yoast SEO telah digunakan oleh 5 juta lebih pemilik blog dan rating-nya nyaris sempurna. Ada begitu banyak fitur di dalam Yoast SEO yang memudahkan penerapan SEO, mengelola indexing, sitemap, memodifikasi title tag dan masih banyak lagi.

All in One SEO Pack

All in One SEO Pack dikembangkan oleh Michael Torbert. Plugin SEO ini telah diunduh oleh 3 juta lebih pengguna dan memiliki rating 4,5. Fitur yangdimilikinya secara umum tidak jauh berbeda dengan Yoast SEO. Akan tetapi, adajuga fitur yang hanya tersedia di All in One SEO Pack.

Premium SEO Pack

Kalau yang satu ini adalah Wordpress SEO plugin. Memang fiturnya tidak selengkap dua plugin sebelumnya, tetapi Premium SEO Pack menjadi rekomendasi lantaran mudah untuk menggunakannya. Dengan plugin ini, Anda bisa mengelola title tag untuk seluruh halaman dan juga tahu skornya. Bisa juga mengelola status follow, status indeks, dan lain-lain.

The SEO Framework

Pengunduh plugin SEO ini sudah mencapai 40 ribu lebih pemilik blog. Rating-nya pun mendekati sempurna. Aplikasi ini secara default mengelola beberapa elemen penting pada blog untuk kepentingan SEO, contohnya seperti title tag, deskripsi,serta keyword yang dibidik.

Di samping itu, plugin ini juga menciptakan cannonical URL yang dapat mencegah duplikasi link serta beberapa setting Open Graph supaya dapat mengoptimalkan peringkat.

Demikianlah sejumlah plugin SEO terbaik yang dapat diterapkan di Wordpress. Apabila Anda hendak menggunakan jasa SEO recommend, merekayang berpengalaman tentu memahami plugin terbaik yang paling tepat untuk website Anda. Semoga informasi tadibermanfaat.

Related Articles

Apakah Anda pernah merasa terganggu dengan komentar yang muncul di situs WordPress Anda? Atau, apakah Anda mencari cara untuk membuat..
WordPress merupakan salah satu CMS terpopuler yang ada saat ini untuk membantu para Pengusaha, Perusahaan, Blogger dan berbagai bidang lainnya..
Selamat datang di artikel ini yang dirancang khusus untuk membantu Anda dalam mempelajari seni dan sains dari optimasi SEO di..
Selamat datang di artikel ini! Apakah Anda sedang berusaha membuat website bisnis yang profesional menggunakan WordPress? Jika iya, Anda sedang..
Apakah Anda memiliki situs web berbasis WordPress dan ingin meningkatkan peringkat SEO Anda? Jika iya, Anda berada di tempat yang..